BACK [Maintenance] Maintenance Update 10 Januari 2024
Halo, Pahlawan Bermesiah!
GrandChase Classic akan melakukan maintenance update dengan detail berikut ini:
{Jadwal Maintenance}
10 Januari 2024, pukul 11.00 - 15.00 WIB (Tentatif)
{Event}
1. Dimensional Chaser Event Dungeon (10 Januari Setelah Maintenance - 21 Februari Sebelum Maintenance)
1) Cara Masuk
- Pemain dapat menggunakan 'Dimensional Chaser Event Dungeon Entry Ticket' yang diperoleh melalui mailbox setiap hari untuk masuk.
2) Hadiah
- Pemain dapat memperoleh [Dimensional Box] setelah menyelesaikan dungeon.
- [Dimensional Box] berisi salah 1 item dari yang telah terdaftar dengan rate yang bervariasi.
- Selesaikan dungeon untuk mendapatkan [Dimensional Fragment].
- Pemain dapat membuat Storm Resolver Monster Card atau Dimensional Box menggunakan [Dimensional Fragment].
- Dimensional Box: Dapat dibuat dengan 1 [Dimensional Fragment].
- Storm Resolver: Dapat dibuat dengan 100 [Dimensional Fragment].
- Pemain dapat memperoleh [Hero's Bullion] setelah menyelesaikan dungeon.
- 2 Title Event Dungeon 'Dimensional Chaser'
– Title Grade Epic: ‘Dimension Jumper’
– Title Grade Legendary: '(True) Dimension Jumper'
- 2 Monster Cards unik untuk 'Dimensional Chaser'
- Monster Card Grade Epic: 'Raging Soul Dullahan'
– Monster Card Grade Legendary: ‘Storm Resolver’
2. Event Perayaan Update Dimensional Chaser (10 Januari Setelah Maintenance - 31 Januari Sebelum Maintenance)
1) Event Attendance Log
- Pemain dapat memperoleh hadiah login dengan login selama 30 menit setiap hari selama 15 hari.
- Pemain dapat memperoleh Dimensional Chaser Box dan [Special] Dimensional Chaser Box.
- Dimensional Chaser Box berisi Dimensional Chaser Event Dungeon Entry Ticket, Advanced Rune Summon Chest, GP Item Property Scroll, 100,000 GP Coupon.
- [Special] Dimensional Chaser Box berisi Dimensional Chaser Event Entry Ticket, Advanced Rune Summon Chest, Single Property Scroll (Lv.85), 1,000,000 GP Coupon.
2) Event Login (10 Januari Setelah Maintenance - 21 Februari Sebelum Maintenance)
- Senin ~ Jumat: Dimensional Chaser Event Dungeon Entry Ticket x2
- Sabtu ~ Minggu: Dimensional Chaser Event Dungeon Entry Ticket x5
- Pemain dapat menerima Hadiah Event Login melalui mailbox. Silakan klaim hadiahnya di mailbox.
- Hadiah Event Login akan direset setiap hari pada pukul 07:00 (WIB)
- Pemain dapat mengambil hadiah login pada tanggal 21 Februari hingga maintenance dimulai. Silakan klaim hadiahnya sebelum maintenance dimulai.
3) Weekly Chain Mission (10 Januari Setelah Maintenance - 31 Januari Sebelum Maintenance)
- Pemain dapat menyelesaikan misi Minggu 1, Minggu 2, dan Minggu 3 dan menerima hadiah.
- Pemain dapat menyelesaikan 5 misi per minggu, total hingga 15 misi.
- Weekly Mission akan direset setiap hari Rabu pukul 07:00 (WIB).
- Pemain dapat menyelesaikan misi untuk mendapatkan Dimensional Chaser Event Dungeon Entry Ticket, Socket Support Box, Reinforcement Support Box, Property Support Box, GP Item Property Scroll, Advanced Rune Summon Chest, dan berbagai hadiah lainnya.
{Shop Item}
1. Heir to the Pale Seal Breaker Coordi (10 Januari Setelah Maintenance - 31 Januari Sebelum Maintenance)
{Perbaikan Bug/Peningkatan}
1. Official Controller Option Support
- GrandChase Classic akan mendukung permainan Steam Deck. Pemain akan dapat menggunakan Steam Deck untuk menikmati GrandChase Classic.
- GrandChase Classic secara resmi akan mendukung Controller Xbox dan PS5.
2. Peningkatan Tambahan Tooltip Item
- Memperbaiki tooltip di mana bahasa tertentu memiliki tanda nomor Job yang berbeda
- Lokasi Coordi Fusion Icon telah ditingkatkan ketika pemain menggunakan item setelah Coordi Fusion
- Menambahkan tipe earring ke kategori tooltip item
- Ditingkatkan sehingga harga jual untuk item yang tidak dapat dijual tidak akan ditampilkan
- Menambahkan detail pada tooltip tentang alasan mengapa Coordi Fusion tidak dapat dilakukan
3. Pet Balance
1) Poloo
- Menyesuaikan jangkauan serangan
2) Aslan
- Disesuaikan agar musuh yang memantulkan serangan akan menerima damage juga
4. Perbaikan Lainnya
- Memperbaiki bug dimana Snow Cantabile dari Amy memiliki penampilan yang tidak normal untuk Violin
- Memperbaiki bug dimana Hero Dungeon Entry Ticket tampak dapat digunakan ketika tiket yang tersedia tidak mencukupi
- Memperbaiki bug dimana stats Grandark's Domination dari Zero akan dipertahankan terlepas dari gauge
- Memperbaiki bug dimana Edel akan memiliki tampilan wajah yang tidak normal dalam kondisi tertentu
- Memperbaiki bug dimana pemain tidak dapat membuat grup atau memblokir pemain
- Memperbaiki bug dimana pemain membandingkan total stats dengan slot earring ke-2 di tooltip item earring
- Memperbaiki bug dimana pemain akan menghadapi arah yang berbeda jika mereka maju ke stage menggunakan portal
- Ditingkatkan sehingga jika [Special Skill] dipasang di slot skill, menekan tombol Z tidak akan mengubah ukuran ikon
{Item yang Akan Dihapus}
1. Item yang akan dihapus selama maintenance pada 31 Januari
- Socket Support Box
- Reinforcement Support Box
- Property Support Box
- Dimensional Chaser Box
- [Special] Dimensional Chaser Box
2. Item yang akan dihapus selama maintenance pada 21 Februari
- Dimensional Chaser Event Dungeon Entry Ticket
- Dimensional Fragment
- Dimensional Box
Kami akan terus berusaha untuk menciptakan pengalaman bermain yang terbaik. Terima kasih karena selalu mendukung GrandChase Classic!❤
All Chasers, One Mission!